Himpunan Mahasiswa Pariwisata (Himapa) FIB UGM melalui Tim Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) melaksanakan program pemberdayaan masyarakat berbasis community-based tourism di Kelurahan Watusigar, Kecamatan Ngawen, Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Arsip:
Berita
Desa Seboro, dikelilingi perbukitan geosite dan hamparan keragaman hayati, saat ini tengah melakukan upaya melestarikan dan memajukan kebudayaan lokalnya. Pada pengembangan pariwisata budaya berkelanjutan di Desa Seboro sebagai kawasan Kebumen Geopark dapat diawali dengan kegiatan […].
Bulaksumur, Selasa 13 Agustus, 2024. Program Studi (Prodi) Pariwisata menerima kunjungan dari Fakultas Pariwisata Universitas Pancasila (UP). Rombongan dari UP diterima oleh Dr. Wiwik Sushartami selaku Ketua Program Studi Pariwisata UGM.
Bulaksumur, 13 Agustus, 2024. Bertempat di Gedung Soegondo Lantai 5, Program Studi (Prodi) Pariwisata menerima mahasiswa baru Prodi Pariwisata Angkatan 2024. Acara ini merupakan sesi keprodian yang merupakan lanjutan dari Pelatihan Pembelajar Sukses bagi Mahasiswa […].
Bulaksumur, 28 Juni 2024. Menindaklanjuti kerja sama antara Program Studi Pariwisata UGM dengan Geopark Kebumen. Kedua pihak, berupaya maksimal dalam menjaga dan terus mengembangkan potensi yang ada di Kabupaten Kebumen.
Bulaksumur, Kamis 30 Mei, 2024. Program Studi (Prodi) Pariwisata dalam mata kuliah Jurnalisme Pariwisaya mengadakan kuliah tamu bersama A.A. Kunto A. Kuliah tamu diawali dengan sesi diskusi mengenai beberapa isu atau tema yang relevan dengan […].
Bulaksumur, Kamis 16 Mei 2024. Program Studi (Prodi) Pariwisata dalam mata kuliah Jurnalisme Pariwisaya mengadakan Kuliah umum. Kuliah umum kali ini diisi oleh Ambara Muji Prakosa, seorang jurnalis, sutradara, dan produser TVOne Jakarta periode 2008-2023. […].
Bulaksumur, Kamis 16 Mei 2024. Program Studi (Prodi) Pariwisata bekerja sama dengan Fulbright Scholarship mengadakan kuliah umum. Kuliah umum ini diisi oleh Prof. Dr. Kathleen Adams, Ph.D.
Bulaksumur, Rabu 8 Mei 2024. Program Studi (Prodi) Pariwisata bekerja sama dengan Fulbright Scholarship mengadakan kuliah umum. Kuliah umum ini diisi oleh Prof. Dr. Kathleen Adams, Ph.D.
Bulaksumur, Jumat 3 Mei 2024. Program Studi (Prodi) Pariwisata dalam mata kuliah metode penelitian pariwisata bekerja sama dengan Fulbright Scholarship mengadakan kuliah umum. Kuliah umum ini diisi oleh Prof. Dr.